Hardiwinoto.com
Untuk memperkuat kelembagaan perlu dilakukan hal-hal di bawah ini:
- SOP sesedaerhana apapun harus ada.
- Sisdur berjalan secara dinamis, tidak kaku tetapi juga jangan diabaikan.
- Konsolidasi secara berkala (Pekanan, Bulanan dan Semesteran).
- Perencanaan, Pelaksanaan dan Evaluasi (secara on going atau periodik).
- Milestone dan target target program dan capaian.
- Alternatif pendapatan dari luar kampus.
- Pengembangan sumber daya manusia.
Untuk membangun kelembagaan perlu memperhatikan hal sebagai berikut:
- Membangun Lembaga atau Badan yang dapat sebagai wahana menghasilkan uang baik personal maupun lembaga.
- Personal membesar mampu membesarkan lembaga.
- Lembaga membesar mampu membesarkan personal.
Kegiatan membesarkan personal masih dalam konteks kelembagaan. - Kegiatan membesarkan kelembagaan masih dalam konteks personal.
- Widaya Buana adalah milik kita dan kita adalah milik Widya Buana.
untuk lebih lengkap klikĀ kelembagaan perguruan tinggi